Wednesday, December 21, 2016

Contoh Soal Perpajakan Internasional

Soal : 1. Uraikanlah secara singkat dan jelas tugas kelompok yang sudah saudara persentasikan ! ( 30 point ) 2. Sebutkan dan Jelaskan salah satu kasus yang membahas tentang pajak dua Negara atau lebih dan bagaimana penyelesaianya ! (20 point) 3. Sejak kapan diberlakukanya P3B dan siapa saja Negara pelopornya ? ( 15 point) 4. Bagaimana perkembangan P3B di Indonesia dan apa sajakah kendala yang pernah ditemukan ? ( 15 point ) 5. Jika terjadi sengketa secara politik antara dua Negara yang mempunyai perjanjian P3B, bagaimanakah sikap yang diambil oleh Negara tersebut ! ( 10 point ) 6. Sebutkanlah Negara-negara mana saja yang mempunyai perjanjian P3B dengan Indonesia ! (10 point) Soal : 1. Sebutkan perbedaan tax credit dan with holding tax ! 2. Bagaimana mekanisme surat keterangan domisili ( SKD ) bagi subjek pajak luar negeri ? 3. Bagaimana perlakuan tax planning terhadap joint operation, merger atau akuisisi dan modal ventura ? 4. Apa yang dimaksud dengan KAPET dan bagaimana perlakuan PI terhadap KAPET? 5. Apa perbedaan JO dengan JV, dan apa jenis investasi yang paling cocok dilakukan oleh PMA di Indonesia ? 6. Salah satu p3B Indonesia adalah dengan Jepang sebutkan isinya secara singkat dan apa saja kelemahan dari perjanjian tersebut? 7. Biaya apa saja yang bisa jadi pengurang bagi penduduk asing jika mereka berstatus sebagai pegawai dan Dapatkah penduduk asing menjalankan usaha jika mereka masih berkewarganegaraan asing, jelaskan! “Belajarlah ketika orang lain tertidur, bekerjalah ketika orang lain bermalasan dan bermimpilah ketika orang lain berharap” Good luck

Artikel Terkait

No comments:

Post a Comment

 
Copyright © - Proudly powered by Blogger